null

Menyingkap Manfaat Alang-Alang Atasi Radang Tenggorokan Hingga Asma

Diposting oleh hnf on 14th Jan 2021

Alang-alang sudah sejak lama dikenal sebagai tanaman yang banyak sekali memiliki manfaat. Beberapa daerah mengenal alang-alang sebagai Ilalang ataupun sebagai padang. Selain ilalang ternyata akar alang-alang juga memiliki manfaat untuk kesehatan. Alang-alang memiliki ciri-ciri tinggi sekitar 1-2 m dan hampir sama dengan padi.

Meskipun tumbuh sebagai tanaman parasit yang mengganggu tanaman-tanaman di sekitarnya tapi pada kenyataannya tanaman langka ini memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan. Tanaman alang-alang kaya akan zat seperti imperanene dan juga graminone B yang efektif dalam menghambat pembekuan sel darah dan penyempitan darah pada jantung. terdapat kandungan lainnya yaitu Cylindol A dalam alang-alang yang bermanfaat sebagai antiradang, meredakan flu, dan panas dalam. selain bermanfaat untuk penyakit jantung alang-alang memiliki banyak manfaat bagi keseheatan tubuh diantaranya:

1. Melancarkan Buang Air Kecil

Terkadang masalah umum seperti buang air kecil tak lancar sering kali dialami masyarakat. Hal ini biasanya menyebabkan rasa sakit pada daerah kemaluan. Salah satu cara untuk mengatasinya juga mudah yaitu menggunakan alang-alang yang dicampur dengan gula batu, seduh dan dinginkan, minum secara teratur.

2. Mengobati Penyakit Asma

Tak jauh berbeda dengan masalah paru-paru,penyakit asma ini juga terjadi pada bagian tersebut. Untuk mengatasinya cukup dengan merebus 100 gram akar alang-alang, tambah 50 gram kencur dan 50 gram sirih, seduh menggunakan 200 ml air biarkan hingga tinggal setengah dan saring kemudian minum secara teratur.

3. Mengatasi Hipertensi

Salah satu penyebab tekanan darah tinggi adalah endapan lemak dan juga kolesterol yang menghambat aliran darah, namun jangan khawatir karena konsumsi sari alang-alang secara teratur efektif mengatasi masalah tersebut. Caranya, siapkan 200 akar alang-alang, tangkue (manisan dibuat dari labu putih), rebus dengan 2 gelas air hingga airnya tinggal setengah, dinginkan, saring ainya lalu minum 2 kali sehari.

Akar alang-alang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh sehingga mengkonsumsi alang-alang dapat meningkatkan imunitas dan menjaga dari penyakit yang berbahaya. kini hadir produk Borobudur herbal Bioflu 180 Kapsul Obat Asma Salesma Radang Tenggorokan yang diolah dari bahan-bahan alami seperti sambiloto, kencur, pare, dan alang-alang yang berkualitas. dapatkan produk tersebut di obatherbalpromo.com